Saturday, December 3, 2016

Curug Kembar Karangsalam


Secara administrasi, Curug Kembar berada di desa Karangsalam, tetapi akses yang terjal dan sulit dari desa Karangsalam, disarankan untuk menuju ke curug ini melalui desa Kemutug Lor karena aksesnya lebih landai dan mudah. Untuk menuju ke lokasi curug kembar paling mudah lewat jalur kemutug lor, bisa dari gerbang Bumi Perkemahan ke selatan atau lewat gerbang mandala belok kanan dan ikuti jalan kemutug lor hingga pertigaan dengan penunjuk arah Taman Kehati/Curug Kembar.

Curug Kembar ini tidak terlalu dalam mungkin sekitar 2 meter dan ketinggian curug hanya sekitar 7 meter. Curug Kembar memiliki air cukup jernih ditambah lagi tidak terlalu dalam jadi bagi yang takut kedalaman bisa main disini. Beberapa ikan kecil sesekali juga tertangkap kamera saat kami menyelam.  


Kedalaman dan ketinggian curug ini memungkinkan untuk kamu para penyuka tantangan, kamu bisa freediving disini. ikan-ikan siap menemani kamu menyelam loh. 




No comments:

Post a Comment